28 November, 2011

Pesan Error pada Media player Classic


Warning creating DX9 allocation presenter:
No D3DX9 dll found. To enable stats, shaders and complex resizers, please make sure to install the latest DirectX End-User Runtime.


Media Player Classic software favorit Saya untuk memutar file .avi .mp4 .flv .3gp dan juga biasa Saya gunakan membuat Thumbnails Video yang sangat ampuh dalam koreksi gambar yang ditampilkan. Ketika muncul pesan error "creating DX9" begini cara mengatasinya.


Bisa diatasi dengan merubah output playback menjadi "system default" caranya buka Media Player Classic, klik menu "view" selanjutnya "Option". Pada menu kiri bagian playback pilih "Output" & klik "system Default" dan pilih OK. Lebih jelasnya lihat pada gambar dibawah ini:


Media player Classic sudah bisa dijalankan tanpa ada pesan "Warning creating DX9" tapi dengan output -system default- banyak kekurangannya terutama tidak bisa buat gambar cuplikan sebuah film (Thumbnails Video).

Solusi Lain:
Yaitu dengan mengupdate Media player Classic versi terbaru http://mpc-hc.sourceforge.net/


The lastest DirectX runtime is not installed!
Please download and install the latest DirectX runtime (June 2010) regardless of your operating sytem.


Warning creating DX9 allocation presenter
The installed Direct End-User Runtime is outdated. Please download and install the June 2010 release or newer in order for MPC-HC to function properly.

Solusinya Download Versi terbaik DirecX June 2010 SDK di http://www.microsoft.com/download/en/details.aspx?id=8109


Extract file ke c:\Program Files\directx_Jun2010_redist (nama folder terserah Anda). Setelah selesai extract file tersebut, buka folder extract directX dan klik ganda file DXSETUP.EXE


Sampai disini Media player Classic Anda siap digunakan tentunya siap juga difungsikan untuk membuat Thumbnails Video.

JASA DOWNLOAD MURAH

1 comment:

  1. trima kasih banyak,, thank you banget !! sekarang saya bisa pake MPC sepuasnya

    ReplyDelete

Comment yang gak jelas atau tidak berhubungan dengan topik akan di Hapus

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...